Pernah kesusahan saat mentranfer data kekomputer atau ke Smartphone Android, entah karena susah cari kabel data, file yang terlalu besar kalau ditranfer lewat blutooth, atau rusak port USB nya, dan masalah-masalah lainnya, disini saya akan memberikan solusinya bagi sobat yang memiliki wifi smartphone Android yang tidak rusak, dengan mentranfer file lewat Wifi dengan kecepatan sampai 5MB/s tergantung tipe Wi-Fi smartphone sobat. mari kita ikuti langkah-langkahnya
- Download dan Install Aplikasi Wifidroid di playstore
- Jalankan Tathering hotspot pada smartphone android(tidak membutuhkan koneksi internet)
- Konekkan Smartphone Android atau Komputer sobat ke Hotspot yang telah dibuat
- Buka aplikasi Wifidroid dan klik tombol start service, maka akan seperti gambar dibawah ini
- Buka browser smartphone atau komputer yang terkoneksi ke hotspot, lalu ketikkan alamat seperti gambar http://192.168.1.106:8080, alamat tersebut bisa berubah-ubah tergantung apa yang ditampilkan aplikasi, sobat juga bisa mengubahnya dimenu setting atau membuat password proteksi, setelah selesai klik enter
- Kalau berhasil akan tampil seperti gambar dibawah ini, disana sobat bisa mengambil(download) file atau memberi file(upload) antar perangkat yang terhubung, gak hanya terbatas untuk dua orang loe, bisa juga untuk beberapa orang tergantung kemampuan device androidnya bisa berapa device yang terhubung
makasih gan
BalasHapusmaksih hib
BalasHapussama-sama
BalasHapusThanks gan
BalasHapusjgn lupa di like fanspagenya bauat mendapat updtaee artikel erbaru
Hapus